Studi Fenomenologi: Problematika Mahasiswa Asing Belajar Statistika di Perguruan Tinggi

  • Irna Karlina Sensiana Blegur(1*)
    Universitas Nusa Cendana
  • (*) Corresponding Author

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan problematika mahasiswa asing belajar statistika pada perguruan tinggi di Indonesia dan penyebabnya. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif eksploratif dengan pendekatan kualitatif fenomenologi. Data dikumpulkan dengan menggunakan angket bebas, teknik wawancara dan  dokumentasi. Sumber data adalah lima mahasiswa asing penerima beasiswa KNB (Kemitraan Negara Berkembang scholarships) pada salah satu universitas negeri di Yogyakarta. Analisis data dilakukan dengan mencari subtema, kemudian menentukan hubungan antar subtema untuk memperoleh pemahaman. Adapun hasil penelitian adalah sebagai berikut: pertama, mahasiswa sulit belajar Stastika karena bahasa pengantar yang digunakan. Kedua  mahasiswa sulit belajar Stastika karena ketersediaan prior knowledge yang tidak memadai. Ketiga, mahasiswa sulit belajar statistika karena teknik penyajian materi yang digunakan ketika perkuliahan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Blegur, I. K. S., & Retnopwati, E. (2016) Designs of goal free problems for learning central and inscribed angles. J. Phys.: Conf. Ser. 1097 012128

Blegur, I. K. S., Oktaviani, N., & Retnowati E. (2017). Apakah strategi goal-free dapat memfasilitasi literasi matematika siswa?. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika 2011: Membudayakan Liiterasii Matematiika dii Era Digital, 359-364. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta

Bogdan, R.C., & Biklen, K. S. (1982), Qualitative research for education: An introduction to theory and methods. Allyn and Bacon, Inc.: Boston London.
Creswell, J.W. (2015).Penelitian Kualitatif dan Desain Riset : memilih di antara lima pendekatan (Edisi 3, terjemahan). Yogyakarta : Pustaka Pelajar
Creswell, J.W. (2016). Research Design: pendekatan metode Kualitatif, Kuantitaif dan campuran (terjemahan). Yogyakarta : Pustaka Pelajar
Demitra. 2013. Pengembangan Modul Statistika Dasar Untuk Mahasiswa. Makalah Dipresentasikan Dalam Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika Dengan Tema ” Penguatan Peran Matematika Dan Pendidikan Matematika Untuk Indonesia Yang Lebih Baik" Di Jurusan Pendidikan Matematika Fmipa Uny, 9 November.
Gardner, H. (1983). Frames of Mind: The Theory of Multiple Intelligence. New York: Basic Book, Inc.
Gunawan, M.A. & Fitri, A. 2013. Faktor-faktor Kesulitan Belajar dan Dampkanya terhadap motivasi berprestasi pada Mata Kuliah Statistika Matematika I. δelta: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika FKIP Universitas Pekalongan. 1(2) : 115-199. Retrieved from http://www.unikal.ac.id/Journal/index.php/delta
Kalyuga, S. (2009a). Managing cognitive load in adaptive multimedia learning. United Kingdom: IGI Global
KNB Scholarship Program. (23 Mei 2016). International Office Sebelas Maret University. Tersedia di http://io.uns.ac.id/knb-scholarship-program/. Diakses Pada Tanggal 20 September 2020
Paas, F., Renkl, A., & Sweller, J. (2004). Cognitive load theory: Instructional implications of the interaction between information structures and cognitive architecture. Instructional Science, 32(1-2), 1-8. Doi: 10.1023/B:TRUC.0000021806.17516.d0
Retnawati, H. (2016). Analisis Kuantitatif Instrumen Penelitian (Panduan Peneliti, Mahasiswa dan Psikometrian). Yogyakarta: Parama Publishing
Retnowati, E. (2008). Keterbatasan memori dan implikasinya dalam mendesain metode pembelajaran matematika. Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika. Yogyakarta: Jurdik Matematika FMIPA UNY.
Retnowati, E. (2016). Faded example as a tool to acuire and automate mathematics knowledge. International Conference on Mathematics, Science, and Education.
Rosmiyati & Afrahamiryano. 2015. Analisis Kesulitan Mahasiswa Jurusan PMIPA Dalam Pengelolahan Data Statistik. Lemma : Research Of Mathemathic Education. 1(2) : 52-56. Doi : 10.22202/jl.v1i2.537
Sweller, J., Ayres, P., & Kalyuga, S. (2011). Cognitive load theory. New York, NY: Springer
Ulpah, M. 2009. Belajar Statistika : Mengapa dan Bagaimana?. Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan. Insania 14 (3) : 325-435. Retrieved from http://www. download.portalgaruda.org.
Wahyuni, S. & Junaidi. 2008. Pengembangan Modul Pembelajaran Statistika Untuk Mahasiswa Program Bahasa. Media Penelitian Pendidikan. 4(1) : 1-102
Walpole, Ronald E. 1995. Pengantar Statistika Edisi ke-3. PT Gramedia Pustaka Utama: Jakarta.

PlumX Metrics

Published
2020-11-18
How to Cite
Blegur, I. (2020). Studi Fenomenologi: Problematika Mahasiswa Asing Belajar Statistika di Perguruan Tinggi. FRAKTAL: JURNAL MATEMATIKA DAN PENDIDIKAN MATEMATIKA, 1(1), 56-67. https://doi.org/10.35508/fractal.v1i1.3048
Section
Articles