CIRI-CIRI MORFOMETRIK HASIL TANGKAPAN LAMPARA MILIK NELAYAN DI KELURAHAN NAMOSAIN, KECAMATAN ALAK, KOTA KUPANG

  • Fitriani Bita(1*)
    Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Peternakan, Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana
  • Yahyah .(2)
    Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Peternakan, Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana
  • Suprabadevi A. Saraswati(3)
    Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Peternakan, Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana
  • (*) Corresponding Author

Abstract

Abstrak - Morfometrik adalah cirri- ciri yang berkaitan dengan ukuran tubuh atau bagian tubuh ikan seperti panjang total. Ukuran ini adalah salah satu yang dapat di gunakan sebagai ciri taksonomi saat mengidentifikasi ikan hasil tangkapan. Hasil pengukuran biasanya dinyatakan dalamsatuan militer atau centimeter, ukuran di sebut mutlak.Tujuan penelitian ini untuk mengetahui karakteristik morfometrik dan mendeskripsikan karakter morfometrik ikan tongkol (Euthynnus affnis), dan ikan kombong (Rastrellyger kanagurata), di kelurahan Namosain,kecamatan Alak,kota Kupang.Metode yang di gunakan adalah metode observasi,dokumetasi dan studi pustaka untuk mengidentifikasi spesies berdasarkan ciri morfomeriknya.

Kata kunci: Metode, Prosedur Kerja, Identifikasi, Proses Identifikasi Analisis Data

 Asbtract - Morphometrics are characteristics related to body size or body parts of fish such as total length. This measure is one that can be used as a taxonomic feature when identifying caught fish. The measurement results are usually expressed in military units or centimeters, the size is called absolute. The purpose of this study was to determine the morphometric characteristics and describe the morphometric characters of tuna. (Euthynnus affnis), and kombong fish (Rastrellyger kanagurata), in Namosain sub-district, Alak sub-district, Kupang city. The method used is observation, documentation and literature study to identify species based on their morphomeric characteristics. Keywords: Method, Work Procedure, Identification, Identification Process of Data Analysis

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2022-04-01