KESELAMATAN LINGKUNGAN TAHAN RESONANSI DENGAN BETON RINGAN BAHAN STYROFOAM (Suatu Kajian Teori Tahan Gempa)

SAFETY OF RESONANCE WITH LIGHTWEIGHT CONCRETE MATERIALS STYROFOAM (An Assessment of Earthquake Resistant Theory)

  • Harijono Harijono(1*)
    Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan FKIP Universitas Nusa Cendana
  • Paul G. Tamelan(2)
    Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan FKIP Universitas Nusa Cendana
  • Asrial Chatib(3)
    Program Studi Pendidikan Teknik Bangunan FKIP Universitas Nusa Cendana
  • (*) Corresponding Author
Keywords: Styrofoam, Beton Ringan keselamatan lingkungan

Abstract

Kajian karya ilmiah ini mengungkap sebagai kajian teori mengungkap bahwa Styrofoam adalah suatu bahan yang terbuat dari polistirin yang dikembangkan atau expanded polysteryne yang mempunyai berat satuan sangat ringan yaitu sekitar 13 kg/m3 sampai 16 kg/m3. Karena ringannya bahan Styrofoam ini, maka beton yang dihasilkan juga akan sangat ringan bila dibandingkan dengan menggunakan batu bata atau batako pada umumnya sehingga akan berpengaruh terhadap keselamatan kerja dan kesehatan kerja .Selain bahannya yang ringan, beton dengan menggunakan Styrofoam sebagai bahan pengganti agregat ini mempunyai keuntungan yang lain yaitu biaya pembuatan yang murah karena memanfaatkan bahan limbah.Tahan terhadap cuaca mempunyai berat yang ringan tapi kuat tahan terhadap kebakaran,Tahan terhadap bahan-bahan kimia.Karena berat struktur berkurang, maka beban gempa yang bekerja juga akan lebih kecil sehingga struktur akan lebih aman dan sangat cocok untuk perumahan di daerah gempa lebih-lebih diwilayah NTT sebagai solusi keselamatan lingkungan yang cukup mendasar ini

   

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2020-05-30
How to Cite
Harijono, H., Tamelan, P., & Chatib, A. (2020). KESELAMATAN LINGKUNGAN TAHAN RESONANSI DENGAN BETON RINGAN BAHAN STYROFOAM (Suatu Kajian Teori Tahan Gempa). Jurnal Teknologi, 14(1), 30-36. Retrieved from https://ejurnal.undana.ac.id/index.php/jurnal_teknologi/article/view/2276
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.