HIDROGEOLOGI DESA FATUMONAS DAN SEKITARNYA, AMFOANG TENGAH, KABUPATEN KUPANG

HYDROGEOLOGY OF FATUMONAS VILLAGE AND SURROUNDINGS, AMFOANG CENTRAL, KUPANG REGENCY

  • Noni Banunaek(1*)
    Program Studi Teknik Pertambangan, Fakultas Sains dan Teknik Universitas Nusa Cendana
  • Adept Titueki(2)
    Program Studi Teknik Pertambangan, Fakultas Sains dan Teknik Universitas Nusa Cendana
  • (*) Corresponding Author
Keywords: Hidrogeologi, potensi air, fatumonas

Abstract

Desa Fatumonas dan sekitarnya terdapat di Kecamatan Amfoang Tengah Kabupaten Kupang, Berdasarkan Peta Geologi Rosidi HMD, dkk 1979, terdiri dari satuan batuan Kompleks Bobonaro dan Formasi Aitutu (Tra). Berdasarkan hasil pengamatan lapangan ternyata di Desa Fatumonas dan sekitarnya pada daerah airtanah langka tidak merupakan Kompleks Bobonaro, banyak dijumpai mataair yang ekonomis. Ini membuktikan adanya kesalahan penarikan batas atau pemetaan geologi yang dilakukan pada 32 tahun lalu Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memetakan geologi detail permukaan serta memetakan hidrogeologi dan mataair di Desa Fatumonas dan sekitarnya. Metode penelitian yang digunakan meliputi melakukan kajian hasil pemetaan sebelumnya, pengambilan data citra satellite serta Pegamatan dan pemetaan dan lokasi mataair dan sumur gali. Hasil pengukuran debit mataair dan sumur gali. potensi air di daerah Fatumonas dan sekitarnya dapat hadir dalam bentuk; (1) kontak antara batugamping TRPml dan lempung TRa, dimana air keluar melalui rekahan batugamping (2) jalur sesar/patahan pada batuan gamping (TRPml) (bahkan juga di Formasi Aitutu), (3) tanah hasil pelapukan batuan sedimen TRa, dan (4) alluvium. Pengoptimalan potensi air tanah dapat dilakukan melalui pemboran atau sumur gali dangkal, sedangkan potensi mata air (spring) dapat dioptimalkan dengan membangun tampungan (reservoir) serta penjaringan pipa ke arah pemukiman.

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2021-11-30
How to Cite
Banunaek, N., & Titueki, A. (2021). HIDROGEOLOGI DESA FATUMONAS DAN SEKITARNYA, AMFOANG TENGAH, KABUPATEN KUPANG. Jurnal Teknologi, 15(2), 10-13. Retrieved from https://ejurnal.undana.ac.id/index.php/jurnal_teknologi/article/view/5721

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.