Pelatihan Pembuatan Sofa Dari Botol Plastik Bekas Untuk Meningkatkan Pendapatan Masyarakat di Kelurahan TDM RT 030/ RW 008 Dalam Masa Pandemi Covid-19

  • andri paulus loe(1*)
    universitas nusa cendana
  • Bella Theo Tomi Pamungkas(2)
    Undana
  • Mises Boisana Carles Abineno(3)
    Undana
  • (*) Corresponding Author
Keywords: pelatihan pembuatan sofa, pemanfaatan botol plastik bekas dan pendapatan

Abstract

Damapak covid-19 sangat mempengaruhi semua sektor dan berdampak bagi seluruh masyarakat terutama pada pendapatan keluarga. Salah satu dampak negatif yang dialami oleh msayarakat yaitu pembatasan kerja dan PHK bagi karyawan. Untuk mengurangi dampak buruk yang dialami oleh masyarkat maka dilaksakannya kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan pendapat masayarakat kelurahan Tuak Daun Merah RT 030/ RW 008, dengan memanfaatkan bahan botol plastik bekas menjadi produk yang memiliki nilai ekonomis tinggi, produk yang dibuat berupa sofa yang di buat dengan bahan yang ditemui disekitar halam rumah. Tahapan pada kegiatan ini : 1) melakuan sosialisasi program kepada masyarakat, 2) melaksanakan pelatihan program pengabdian kepada masyarakat, 3) melakukan monitoring dan evaluasi program pengabdian, dan 4) meninjau pemasaran hasil kerajinan sofa dari bahan botol plastik bekas. PKM ini memilik maafaat : 1) mengurangi sampah botol plastik di likungan sekitar, 2) memberdayakan serta meningkatkan keterampilan masayrakat dan 3) dapat meningkatkan pendapatan keluraga.

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2022-11-30
Section
Articles