PROGRAM PELATIHAN ANTI BULLYING MELALUI KEGIATAN OUTBOND BAGI ANDIKPAS DI LPKA

  • Juliana Marlin Y Benu(1*)
    Universitas Nusa Cendana
  • Indra Y Kiling(2)
    Universitas Nusa Cendana
  • R Pasifikus Christa Wijaya(3)
    Universitas Nusa Cendana
  • Dian Lestari Anakaka(4)
    Universitas Nusa Cendana
  • Rizky Pradita Manafe(5)
    Universitas Nusa Cendana
  • Bili Nesimnasi(6)
    Universitas Nusa Cendana
  • (*) Corresponding Author

Abstract

Abstract

The phenomenon of bullying is increasingly prevalent among adolescents. One of the issues faced by young offenders in juvenile detention centers (LPKA) is the challenge of building social relationships with their peers. If this issue of social relations is not addressed early on, it could lead to the emergence of bullying within the LPKA environment. The objectives of this community service activity are: (1) To increase the knowledge of young offenders in LPKA about anti-bullying behavior; (2) To enhance the cooperation skills of young offenders in LPKA through outbound activities. This community service activity was attended by 50 participants, consisting of 25 young offenders, 10 LPKA staff members, and 15 adolescents from the Youth Forum. The activity lasted for 2 days and included 3 main activities: a seminar, outbound activities, and camping. Evaluation results showed an increase in the young offenders' knowledge related to bullying and strengthened cooperation both among the young offenders and with the LPKA staff. This community service activity is expected to serve as a model for similar activities in the development of young offenders in LPKA.

Abstrak

Fenomena bullying berkembang dengan marak di kalangan remaja. Salah permasalahan yang dihadapi Andikpas ketika berada di LPKA adalah permasalah dalam membina relasi sosial antar sesama Andikpas. Permasalahan relasi sosial ini jika tidak ditangani sejak dini dapat berakibat pada munculnya bullying pada lingkungan LPKA. Tujuan yang ingin dicapai dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah: (1) Meningkatkan pengetahuan Andikpas di LPKA tentang perilaku anti-bullying; (2) Meningkatkan kemampuan kerja sama bagi Andikpas di LPKA melalui kegiatan outbond.Kegiatan pengabdian ini diikuti oleh 50 orang peserta yang terdiri dari 25 orang Andikpas, 10 orang petugas LPKA, dan 15 orang remaja dari Forum Remaja. Kegiatan berlangsung selama 2 hari yang terdiri dari 3 aktivitas utama yaitu seminar, outbond, dan camping. Hasil evaluasi menunjukan adanya peningkatan pengetahuan dari Andikpas terkait bullying serta mempererat kerja sama antar andikpas maupun dengan petugas LPKA. Kegiatan pengabdian masyarakat ini diharapkan dapat menjadi salah satu model contoh kegiatan dalam pembinaan Andikpas di LPKA.

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2024-08-25
Section
Articles