PERSEPSI PENGUSAHA OLAHAN HASIL TERNAK SAPI TENTANG AGROINDUSTRI PETERNAKAN DI KOTA KUPANG

  • Annisaa Hasan Asiah(1*)
    universitas Nusa Cendana
  • Tenang .(2)
    universitas Nusa Cendana
  • Agus Arnol Nalle(3)
    universitas Nusa Cendana
  • (*) Corresponding Author
Keywords: persepsi, hasil olahan ternak sapi, agroindustri peternakan

Abstract

A research was conducted in order to evaluate perception of cattle processing product enterepreneurs about livestock agro-industry and some factors formulating the perception of the cattle processing product entrepreneurs about the livestock agro-industry. Beside that this research also analyze the relationship between the factors  formulating the perception and the perception of the cattle processing product entrepreneurs about the livestock agro-industry.  The research sample comprises 20 respondents gained by applying puposive sampling method based on consideration that those entrepreneurs have any information deal with the research. According to the data analysis and results discussion, it can be concluded tha  the cattle processing product entrepreneurs have good perception about the livestock agro-industry in Kupang Town.  The factors that influence  the perception of the entrepreneurs and which has a significant correlation in positioning the perception were kind of agro-industry, age, level of education, experience, income, social environment, stimulant intensity, include demand.

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk: mengetahui persepsi pengusaha produk olahan hasil ternak sapi tentang agroindustri peternakan. Tujuan lainnya adalah untuk mengetahui faktor- faktor pembentuk persepsi pengusaha produk olahan hasil ternak sapi tentang agroindustri peternakanlam penelitian ini juga akan menganalisis hubungan faktor pembentuk persepsi dengan persepsi pengusaha produk olahan hasil ternak sapi tentang agroindustri peternakan. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 20 responden dengan menggunakan purposive sampling, yaitu sampel dipilih berdasarkan pertimbangan bahwa pengusaha tersebut mempunyai informasi yang dibutuhkan. Berdasarkan analisis data dan pembahasan hasil penelitian yang telah dikemukakan dapat disimpulkan hal-hal untuk menjawab permasalahan sebagai berikut: Persepsi pengusaha produk olahan hasil ternak sapi tentang agroindustri peternakan di Kota Kupang termasuk kategori baik. Faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi pengusaha terhadap agroindustri peternakan di Kota Kupang dan memiliki keeratan hubungan dalam menempatkan persepsi adalahjenis usaha, usia, tingkat pendidikan, pengalaman,pendapatan, lingkungan sosial, intensitas stimuli dan permintaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alim S, Nurlina L. 2007. Hubungan Antara Karakteristik dengan Persepsi Peternak Sapi Potong terhadap Inseminasi Buatan. Jurnal Ilmu Ternak 7 (2): 165-169. .
Arikunto, Suharsimi. 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Daniar G, Nugroho B, Nugroho E. 2014. Persepsi dan Minat Pemuda terhadap Agribisnis Sapi Madura di Kecamatan Waru Kabupaten Pamekasan. Jurnal Ilmu-Ilmu Peternakan 24 (3): 69-78
Iskandar MS. 2011. Pembentukan Persepsi Visual Iklan Televisi. Jurnal Visualita 3 (1): 2301-5144
Palebangan SF, Hamzah, Dahlan, Kaharuddin. 2006. Persepsi petani terhadap pemanfaatan bokashi jerami pada tanaman ubi jalar dalam penerapan sistem pertanian organik. Jurnal Agrisistem 2(1): 46-53.
Reppi JM. 2015. Analisis Pengaruh Persepsi Kualitas, Motivasi dan Sikap Konsumen terhadap Keputusan PembelianPonsel Iphone pada Pusat Perbelanjaan Itc Manado. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi 15(5): 828-838
Santoso S. 2010. Statistik Non Parametrik Konsep dan Aplikasi dengan SPSS. PT. Elex Media Komputindo: Jakarta
Sapitri D. 2014. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Persepsi Petani terhadap Peremajaan Kelapa Sawit. Sosio Ekonomi Bisnis 17(1): 1412-8241
Sugiyono. 2010. MetodePenelitian Kualitatif, Kuantitatif, Dan RnD. Bandung: Alfabeta.
Tisnawati NM. 2015. Faktor-faktor yang mempengaruhi Permintaan Konsumen Beras Organik di Kota Denpasar. Piramida 11 (1): 13-19
Walgito, Bimo.2003. Pengantar Psikologi Umum. Andi, Yogyakarta.

PlumX Metrics

Published
2016-12-31
How to Cite
Asiah, A., ., T., & Nalle, A. (2016). PERSEPSI PENGUSAHA OLAHAN HASIL TERNAK SAPI TENTANG AGROINDUSTRI PETERNAKAN DI KOTA KUPANG. JURNAL NUKLEUS PETERNAKAN, 3(2), 106-114. https://doi.org/10.35508/nukleus.v3i2.792
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.