PERJALANAN HARDO DARI KOLONG JEMBATAN MENUJU BINTANG (TELAAH TOKOH HARDO DALAM NOVEL PERBURUAN KARYA PRAMOEDYA ANANTA TOER)
Keywords:
Hardo, perburuan, perjuangan, penjajah, rakyat Indonesia
Abstract
Hardo merupakan tokoh utama dalam novel “Perburuan”, karya Pramoedya Ananta Toer. Hardo dimetaforakan sebagai rakyat
Indonesia yang berjuang. Kelicikkannya dalam menyamar menjadi pengemis merupakan bagian dari militansi perjuangan
melawan Nippon (Jepang). Bagi Hardo, perjuangan memerdekakan rakyat Indonesia dari penjajahan Nippon adalah perjalanan
menuju bintang. Bintang dalam imaji Hardo adalah negara yang merdeka, damai dan sejahtera. Integritas, komitmen, berpegang
teguh pada prinsip dan militan merupakan spirit perjuangan Hardo.
Downloads
Download data is not yet available.
Published
2022-08-23
Section
Articles