Hubungan Elemen Arus lalu lintas dengan Metode Underwood, Greenberg dan Greenshield, di Jalan Timor Raya Kota Kupang

The Relationship of Traffic Flow Elements by Underwood, Greenberg and Greenshield Methods on Timor Raya Road in Kupang City

  • Andi Kumalawati(1)
    Universitas Nusa Cendana
  • Yuliana Arfinta Pivinsu(2*)
    Universitas Nusa Cendana
  • Elsy E Hangge(3)
    Universitas Nusa Cendana
  • Hidayat Rizal(4)
    Universitas Nusa Cendana
  • (*) Corresponding Author
Keywords: Elemen, Arus Lalu Lintas, Greenshield, Greenberg, Underwood, Tingkat Pelayanan Jalan

Abstract

Abstrak
Jalan Timor Raya merupakan jalan yang sering mengalami masalah lalu lintas, Hal ini disebabkan karena meningkatnya volume kendaraan setiap tahunnya. Dari hasil analisis data menunjukan bahwa pada titk pengamatan 1 model hubungan V-S-D adalah model Greenshield dengan R2 = 0,9257, Sd= 0,3822 dengan persamaan Q = 0,0573.D-19,374. Pada titik pengamatan 2 model hubungan V-S-D yang sesuai adalah model Underwood dengan R 2 = 0,9662, Sd = 0,4707 dengan persamaan Q = 15,364 e0,001.D . Pada titik pengamatan 3 model hubungan V-S-D yang sesuai adalah model Greenshield dengan R2 = 0,9732,Sd= 0,4377 dengan persamaan Q = 0,0499.D-9,2086. Pada titk pengamatan 4 model hubungan V-S-D yang sesuai adalah model Underwood dengan R2 = 0,9826, Sd= 0,4354 dengan persamaan Q = 14,861e0,001.D. Nilai tingkat pelayanan jalan pada ke empat titik adalah C. Dimana kondisi arus lalu lintas masih dalam batas stabil.

Abstract
Timor Raya road is a often experiences traffic problems. This is due to the increasing volume of vehicles every year. From the result of data analysis, it shows that a the observation poin 1the V-S-D relationship model that is suitable is the Greenshield model with R2 = 0.9257, Sd =0.3822 with the equation Q = 0.0573. D-19,374. At observation point 2, the V-S-D relationship model that is suittable is the Underwood mode with R2 =0,9662, Sd = 0.4707 with the equation Q = 15.364. At observation poin 3 the V-S-D relationship model that is suitable is the Greenshield model with R2 = 0.9732, Sd = 0.4377 with the equation Q = 0.0499.D-9.2086. At the observation poin 4 the V-S-D relationship model that is suitable is the Underwood model with R2 = 0.9826, Sd = 0.4354 with the equation Q = 14.861e0,001.D. The value of the road service level at the four points is C. Where traffic flow conditions are still.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ali, Nur, Ramli, Muhammad Isran, (2006). Studi Model Hubungan Volume Kecepatan Dan Kepadatan Pada Jalan Perkotaan Tipe 2 Lajur Dan 4 Lajur Tak Terbagi (2 UD DAN 4 UD), Jurnal Transportasi, No. 2, Hal. 117-128, Staf Pengajar Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Hasanudin, Makassar.
Pedoman Kapasitas Jalan Indonesia (PKJI), (2014). Direktorat Jenderal Bina Marga, Departemen Pekerjaan Umum, Jakarta.
Rulhendri, 2007. Analisa Penggunaan Model Greenshield Untuk Perhitungan Volume, Kecepatan Dan Kerapatan Arus Lalulintas (Studi Kasus di Jalan Tol Jogorawi), Khazana, Jurnal Ilmiah Vol. 3, No. 3, Hlm. 227-358, Dosen Tetap Fakultas Teknik UIKA, Bogor.
Rahmat Sadili, (2011). Analisis Karakteristik Arus Lalulintas Campuran Dengan Variasi Komposisi Kendaraan Sepeda Motor Pada Jalan Di Daerah Perkotaan, Jurusan Teknik Sipil, Universitas Indonesia
Suryawan, I Kadek Edy Wira., Negara, I.N. Widana, Wikrama, A. A. N. Jaya, Kerapatan Jalan Dalam Kota (Studi Kasus: Jalan Ahmad Yani, Denpasar), Jurnal Ilmiah Teknik Sipil, Vol.19, No.1, Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Udayana , Kampus Bukit Jimbaran, Bali.

PlumX Metrics

Published
2022-09-30