Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Menghargai Kemahakuasaan Allah Melalui Doa Pada Siswa Kelas IV SDI Bokong 1 Tahun Pelajaran 2022/2023

  • Beceba Selan(1*)
    SD Inpres Bokong 1, Takari, NTT
  • (*) Corresponding Author
Keywords: STAD, HAsil Belajar

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu untuk meningkatkan hasil belajar materi menghargai Kemahakuasaan Allah melalui doa dengan menerapkan Model Pembelajaran tipe STAD. Instrument yang digunakan yaitu lembar observasi guru, siswa dan soal tes hasil belajar. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik angket dan tes. Analisis data dilakukan secara kuantitatif dan kualitatif. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa dengan menerapkan model pembelajaran STAD maka dapat meningkatkan hasil belajar dalam menghargai Kemahakuasaan Allah melalui Doa. Pada siklus 1, persentasi hasil belajar siswa yang memiliki nilai di atas KKM yaitu 45.45% sedangkan siswa yang berada di bawah KKM yaitu 54,54%. Pada siklus II, persentasi siswa yang tuntas dengan nilai di atas 76 yaitu 81,81%. Kondisi ini menunjukan adanya peningkatan hasil belajar siswa dari siklus I ke siklus II sebagai dampak dari penerapan model pembelajaran kooperatif tipe STAD.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Gusbandono, T., Sukardjo, J.S., dan Utomo, S.B., (2013), Pengaruh Metode Pembelajaran Kooperatif Student Team Achievement Division (STAD) Dilengkapi Media Animasi Macromedia Flash dan Plastisin Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Ikatan Kimia Kelas X Semester I SMA Negeri 1 Sambung Macan Tahun Pelajaran 2012/2013, Jurnal Pendidikan Kimia (JPK), 2(4), 102-109.
Hazmiwati. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas II Sekolah Dasar. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau, 7 (1), 178 - 184.
Hidayati, I. (2013). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Team Achievement Division (STAD) Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Prestasi Belajar Kimia Pada Materi Pokok Kesetimbangan Kimia Siswa Kelas XI MAN Klaten Tahun Pelajaran 2011/2012. Jurnal Pendidikan Kimia (JPK). Program Studi Pendidikan Kimia.Universitas Sebelas Maret, 2 (2), 92-99.
Hamdayama, J. (2014). Model dan Metode Pembelajaran Kreatif Dan Berkarakter.Bogor: Ghalia Indonesia.
Haryanto, Haryanto and Weda, Sukardi (2015) Implemantasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Team Achievement Division (STAD) Berbasis Karya Sastra dalam Pembelajaran Bahasa Inggris Pada SMA Plus Budi Utomo Makassar. Lembaga Penelitian Universitas Negeri Makassar.
Noviana, E & Huda, M.N. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar PKn Siswa Kelas IV SD Negeri 79 Pekanbaru. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau, 7 (2), 204 – 210.
Sudana, I.P.A.& Mesnawa, I.G.A. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 1(1), 1- 8.
Tiantong, Monchai dan Sanit T. (2013). Student Team Achievement Devision (STAD) Technique Through the Moodle to Enhance Learning Achievement. Internatioanal Education Studies, 6(4), 91.

PlumX Metrics

Published
2023-12-10