PIM PENERAPAN PEMASAK DAN K3 MITRA VARIAN AYAM MASA COVID-19 DI KELURAHAN BANDUNG REJOSARI MALANG

PIM APPLICATION OF COOKERS AND K3 PARTNER VARIANT CHICKEN TIMES COVID-19 IN BANDUNG REJOSARI VILLAGE MALANG CITY

  • Hari Rarindo(1*)
    Jurusan/Program Studi Teknik Mesin, Politeknik Negeri Malang
  • Etik Puspitasari(2)
    Jurusan/Program Studi Teknik Mesin, Politeknik Negeri Malang
  • Satworo Adiwidodo(3)
    Jurusan/Program Studi Teknik Mesin, Politeknik Negeri Malang
  • Hangga Wicaksono(4)
    Jurusan/Program Studi Teknik Mesin, Politeknik Negeri Malang
  • Hilmi Iman Firmamansyah(5)
    Jurusan/Program Studi Teknik Mesin, Politeknik Negeri Malang
  • Wirawan Wirawan(6)
    Jurusan/Program Studi Teknik Mesin, Politeknik Negeri Malang
  • (*) Corresponding Author
Keywords: Usaha, Mitra, Masakan, Ayam, cara SWOT

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk membantu Mitra menerapkan Teknologi Tepat Guna berupa perbaikan alat pemasakan ayam dan K3 . Selain berdampak serius terhadap kesehatan, pandemi Covid-19 juga melemahkan perekonomian nasional. termasuk bisnis kuliner masakan varian ayam yang ada di kota Malang. Oleh karena itu, perlu ditingkatkan kualitasnya dengan mentaati protokol kesehatan agar dapat menjalankan kegiatan dengan baik. Kegiatan PIM ini mengkolaborasikan analisis SWOT untuk identifikasi berbagai faktor secara sistematis dalam merumuskan strategi usahanya. Analisis ini didasarkan pada logika dapat memaksimalkan kekuatan (strength) dan peluang (opportunuties), namun secara bersamaan dapat meminimalkan kelemahan (weakness) dan ancaman (threats). sehingga dapat memperbaiki kekurangannya dalam kegiatan bisnisnya. Hasil yang diharapakan agar mitra dapat mengembangkan bisnisnya dan diminati oleh masyarakat, pembeli bahkan  pelanggan sebagai makanan bergisi, dan higienes.

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2022-06-15
How to Cite
Rarindo, H., Puspitasari, E., Adiwidodo, S., Wicaksono, H., Firmamansyah, H., & Wirawan, W. (2022). PIM PENERAPAN PEMASAK DAN K3 MITRA VARIAN AYAM MASA COVID-19 DI KELURAHAN BANDUNG REJOSARI MALANG. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 27-34. Retrieved from https://ejurnal.undana.ac.id/index.php/TekMas/article/view/7436
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.