PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA ANGELLO BAKERY & CAKE DI KUANINO KOTA KUPANG

Main Article Content

Rando Yufren Pingak
Aprianan H J Fanggidae
Merlyn Kurniawati
Rolland E Fanggidae

Abstract

Penelitian  ini  berjudul  “Pengaruh  Kualitas  Produk Dan  Harga  Terhadap  Keputusan Pembelian Pada  Toko Angello Bakery & Cake Di Kuanino Kota Kupang”.Tujuan penelitian  ini  adalah  untuk  mengetahui  pengaruh  kualitas  produk dan  harga  terhadap keputusan  pembelian.  Metode  penelitian  yang  digunakan  dalam penelitian  ini  adalah  deskriptif  kuantitatif.  Pengumpulan  data  menggunakan  kuesioner  dengan jumlah  responden  96  responden  yang  menggunakan  Toko Angello Bakrey & Cake di Kuanino Kota Kupang sebagai lokasi objek penelitian. Dengan menggunakan analisis regresi linear berganda dan olah data menggunakan SPSS. Hasil  penelitian  menunjukkan  bahwa variabel keputusan pembelian memiliki  pengaruh signifikan terhadap  pengambilan  keputusan  pembelian,dilihat berdasarkan hasil hitung menggunakan uji t atau secara parsial variabel X1 (17.777 > 1,986) dengan tingkat signifikan lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,031. Sedangkan variabel harga X2 t hitung variabel X2 lebih besar dari pada nilai  t  tabel  (20.976>  1,986)  dengan  tingkat  signifikan  dibawah  0,05  yaitu 0,00.Berdasarkan variabel kualitas produk dan  harga  memiliki hasil  berpengaruh terhadap  pengambilan  keputusan  pembelian  pada  Angello Bakery & Cake di kuanino  Kota Kupang. Dilihat  berdasarkan  analisis  data  Uji  f  atau  simultan  diperoleh  f hitung 421.635 > 2.701 dengan tingkat signifikansi dibawah 0,05 yaitu 0,00


Kata Kunci : Kualitas Produk, Harga, Keputusan Pembelian

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Pingak, R., Fanggidae, A., Kurniawati, M., & Fanggidae, R. (2024). PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA ANGELLO BAKERY & CAKE DI KUANINO KOTA KUPANG. GLORY Jurnal Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 5(4), 907-918. https://doi.org/10.35508/glory.v5i4.14389
Section
Articles

References

Fandy Tjiptono,( 2015). Strategi Pemasaran, Edisi 4, Andi Offset, Yogyakarta.
Ghozali, I.( 2012), Aplikasi Analisis Mulitivariate dengan Program SPSS.Edisi
Kelima. Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.
Kotler, P., & Keller, K. L. (2014). Alih Bahasa: Benyamin Molan. Manajemen Pemasaran. Edisi Ketigabelas. Jilid 1. Cetakan Keempat. PT. Indeks. Jakarta.
Kotler dan Keller. (2012), Manajemen Pemasaran, Edisi 12. Jakarta : Erlangga.
Kotler, Philip, dan Gary Armstrong. (2012), Prinsip-Prinsip Pemasaran, Edisi
13. Jakarta : Erlangga.
Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lane. 2010. Manajemen Pemasaran. Jilit 1, Edisi Ketiga belas. Jakarta : Erlangga
Kotler Philip, Amstrong Gary. ( 2013). Prinsip-prinsip Pemasaran, Edisi ke- 12. Penerbit Erlangga.
Kotler, P dan Amstrong. 2018. Prinsip-prinsip Marketing Edisi Ke Tujuh. Penerbit Salemba Empat. Jakarta
Lembang, R. D. (2010). Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi, dan Cuaca Terhadap Keputusan Pembelian Teh Siap Minum Dalam Kemasan Merek Teh Botol Sosro ( Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi S1 Reguler II). Jurnal Manajemen Pemasaran, (1), 69.
Samsul Ramli, (2013), Pengantar Manajemen, Bandung: Alfabeta
Schiffman, L. G., & Kanuk, L. L. (2013). Consumer Behavior (8th editio). Nrw Jersey: Prentice Hall.
Sugiyono. (2010). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sugiyono. (2012), Metode Penelitian Bisnis, Cetakan 16. Bandung : Alfabeta.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D.
Bandung: Alfabeta.CV.