PENGARUH REWARD TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PLTD COGINDO TENAU

Main Article Content

Ronald Haning
Ni Putu Nursiani
Debryana Y Salean
Tarsisius Timuneno

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh reward terhadap kepuasan kerja karyawan pada PLTD Cogindo Tenau. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode pengumpulan data berupa kuisioner yang dibagikan langsug kepada karyawan PLTD Cogindo Tenau. Sedangkan pengumpulan data sekunder menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Dengan responden yang diteliti sebanyak 31 orang karyawan yang ada pada PLTD Cogindo Tenau.Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa reward berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan pada PLTD Cogindo Tenau.Hasil analisis deskriptif menunjukan bahwa rata-rata capaian skor pada variabel reward berada pada kategori tinggi dan kepuasan kerja berada pada kategori penilaian sangat tinggi. Peneliti juga melihat seberapa besar pengaruh reward terhadap kepuasan kerja pada pengujian hipotesis. Berdasarkan hasil uji regresi linear sederhana didapatkan nilai adjust R Square sebesar 33,2 %.


Kata Kunci : Kepuasan Kerja, Reward

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Haning, R., Nursiani, N. P., Salean, D., & Timuneno, T. (2024). PENGARUH REWARD TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PLTD COGINDO TENAU. GLORY Jurnal Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 5(4), 919-928. https://doi.org/10.35508/glory.v5i4.14987
Section
Articles

References

Ansory, A. F., & Indrasari, M. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia. Sidoarjo: Indomedia Pustaka
Badriyah, M. (2015). Manajemen sumber daya manusia. Bandung: CV Pustaka Setia.
Handoko, T. H. (2003).Manajemen Sumber Daya Manusia (Jilid 2). BPFE.
Kawulur, T. K., Areros, W. A., & Pio, R. . (2018). Pengaruh Reward and Punishment Terhadap Loyalitas Karyawan di. Adiminstrasi Bisnis, 6(2), 68–76.
Noe Mondy, Human Resource Management United of America, (Jakarta: CV. Andi, 2005), 202
Suryadilaga, R. M., Musadieq, M. Al, & Nurtjahjono, G. E. (2016). Pengaruh Reward Dan Punishment Terhadap Kinerja ( Studi pada Karyawan PT Telkom Indonesia Witel Jatim Selatan Malang ). Admministrasi Bisnis, 39(156–163).
Shields, J., & Johns, R. (2016). Managing for engagement. Managing Employee Performance & Reward: Concepts, Practices, Strategies, 18–52.
Sugiyono, P. D. (2017). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. Penerbit CV. Alfabeta: Bandung.
Suryadilaga, R. M., Musadieq, M. Al, & Nurtjahjono, G. E. (2016). Pengaruh Reward Dan Punishment Terhadap Kinerja ( Studi pada Karyawan PT Telkom Indonesia Witel Jatim Selatan Malang ). Admministrasi Bisnis, 39(156–163).
Tracy, J. L., Robins, R. W., & Schriber, R. A. (2009). Development of a FACS-verified set of basic and self-conscious emotion expressions. Emotion, 9(4), 554.
Wiliandari, Y. (2015). Kepuasan kerja karyawan. Society, 6(2), 81-95.