PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI 2017-2021

Main Article Content

Evi Yohana Seran
Wehelmina M Ndoen
Reyner F Makatita
Christien C Foenay

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai (1) pengaruh kebijakan dividen, (2) kebijakan hutang, dan (3) profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Metode yang digunakan deskripsi kuantitatif dengan menggunakan purposive sampling 13 perusahaan dengan periode pengamatan selama 5 (lima) tahun. Alat analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kebijakan Dividen dan Profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. sedangkan Kebijakan hutang tidak menunjukkan pengaruh yang signifikan terhadap terhadap nilai perusahaan.


Kata kunci: Kebijkan Dividen, Kebijakan Hutang, Profitabilitas dan Nilai Perusahaan

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Seran, E., Ndoen, W., Makatita, R., & Foenay, C. (2023). PENGARUH KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI 2017-2021. GLORY Jurnal Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 4(3), 535-547. https://doi.org/10.35508/glory.v4i3.10673
Section
Articles

References

Abidin et al, Z. (2014). Pengaruh struktur modal, kebijakan dividen dan size terhadap nilai perusahaan (studi pada perusahaan properti di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Wawasan Manajemen, Vol. 2. Nomor 3, Oktober 2014.
Abdillah, Andianto. 2015. “Analisis Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, Profitabilitas dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Di BEI Periode 2009-2012”. Semarang: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Dian Nuswantoro.
Achmad,S.L., dan Amanah, L. (2014). Pengaruh keputusan investasi, keputusan pendanaan, kebijakan dividen dan kinerja keuangan terhadap nilai perusahaan. Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi Vol. 3 No. 9 (2014).
Adhitya Rahman (2015) Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, Keputusan Investasi dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI.
Anggraeni, M., & Sulham, M. (2020). Pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap nilai perusahaan dengan kebijakan dividen sebagai variabel moderasi. 11(1), 100–112.
Brigham & Houston, (2011) (Vol. 13, No. 1, April 2011,). Pengaruh Rasio Keuangan, Pertumbuhan Penjualan Dan Dividen Terhadap Harga Saham. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, Hlm 57 - 66.
Dede Hertina, Mohamad Bayu Herdiawan Hidayat, Vika Deningtyas (2021) Kinerja Perusahaan Pengaruh Dari Struktur Modal, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan.
Dini, S., Sibarani, I., Sitorus, O., Tarigan, D., & SImbolon, D. (2020). Pengaruh Deviden, Kebijakan Hutang, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pertambangan di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2018. 4(3), 1237–1255.
Dwiastuti, D. S., & Dillak, V. J. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Kebijakan Hutang, dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. 11(1), 137–145.
Ferina dkk, I. S. (2015). Pengaruh Kebijakan dividen, kebijakan hutang, dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan (studi pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di BEI Periode 2009-2013). Jurnal Akuntanika, No. 1, Vol. 2, Juli- Desember 2015.
Glints (2014). Pengaruh Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar Di Bursa Efek 2011-2015. (2014)
Hanafi (2016). Penerapan analisis jalur tehadap faktor-faktor penyebab angka kematian bayi diprovinsi maluku. Jurnal ilmu matematika dan terapan, hal. 069-080.
Hasan & Ghozali (2015). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang, dan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011. Universitas Gunadarma.
Hari Purnama (2016). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang, Kebijakan Deviden, dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Yang Go Publik di Bursa Efek Indonesia) Periode 2010 -2014.
Herawati, Titin.2011. Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan. Skripsi. Universitas Negeri Padang.
I Kadek Oki Prayanda Putra, S.E., MM. (2014). Profitabilitas Nilai Perusahaan.
Ka Sasti Ferina, SE, MSi, Ak, CA; Hj Rina Tjandrakirana DP, SE, MM, Ak, CA; dan Ilham Ismail (2015) Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI Periode 2009-2013).
Kartini, R. D. (2017). Dampak Perencanaan Pajak, Kebijakan Hutang dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. 6(1).
Kemenperin.co.id, 2021. Pertumbuhan Ekonomi Indonesia (2021).

Lestari, A. N. (2016). Pengaruh Kebijakan Dividen, Likuiditas, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. E-Jurnal Manajemen Unud, Vol. 5, No.7, 4044 - 4070.
Hasan (2015). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang, dan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011. Universitas Gunadarma.
Hasan (2015). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang, dan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011. Universitas Gunadarma.
Luthfia & Zanthy, (2019: 2). Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai perusahaan dengan corporate social responsibilty sebagai Variabel moderating. Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi Vol. 3 No. 4 (2014)
Mardiyati, Kharis Raharjo, Abrar Oemar. 2015. Pengaruh kebijakan Deviden, kebijakan hutang, pofitabilitas dan struktur kepemilikan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI 2009-2014. Journal of Accounting. Vol.2, No.2. Universitas Pandanaran Semarang.
P.J. Pertiwi., P. T. (Vol.4 No.1 Maret 2016,). Pengaruh Kebijakan Hutang, Keputusan Investasi dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Emba, Hal. 1369-1380.
Putra, A., & Lestari, P. V. (2016). Pengaruh Kebijakan Dividen, Likuiditas, Profiabilitas Dan Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan. 5(7), 4044–4070.
Purnama, H. (Juni 2016). Pengaruh Profitabilitas, Kebijakan Hutang, Kebijakan Deviden, dan Keputusan Investasi Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Manufaktur Yang Go Publik Di Bursa Efek Indonesia) Periode 2010 - 2014. Jurnal Akuntansi Vol. 4 No. 1, 11-21.
Rahmadhana, I., & Yendrawati, R. (2015). Pengaruh keputusan investasi, pendanaan dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan. Efektif Jurnal Bisnis dan Ekonomi Vol. 3, No. 1, Juni 2015, 25 - 36.
Rahman, Adhitya., 2015, “Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Utang, Keputusan Investasi dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI”, Jom Fekon Vol.2 No 2 Oktober 2015.
Samosir, H. E. (2017). Pengaruh Profitabilitas Dan Kebijakan Utang Terhadap Nilai Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII). Journal Of Business Studies Vol.2 No.1, Issn: 2443-3837.
Sudana. (2015). Pengaruh Struktur Modal Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Nilai Perusahaan dengan Kebijakan Dividen Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Jurnal Manajemen, 6(2), 1–20.
Sumanti, J. C., & Mangantar, M. (2015). Analisis kepemilikan manajerial, kebijakan hutang dan profitabilitas terhadap kebijakan dividen dan nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Jurnal EMBA Vol.3 No.1 Maret 2015, Hal.1141-11.
Sugiyono, P. D. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.
Sujoko (2015). Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi dan R&D). Bandung: Alfabeta, CV.
Wahyudi dan Farida Styaningrum (2016). “Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang Dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia”, Jurnal FIPA. 2018, Vol. 6 No. 2.
Yuniningsih & Widarjono. (2010). Seberapa Besar Kepemilikan Saham Berperan Dalam Penentuan Nilai Perusahaan Dengan Tinjauan Agency Theory. IX (1), 112–121.
Yuswar Zainul Basri & Mulyadi Subri. (2016). Keuangan Negara dan Analisis Kebijakan Utang Luar Negeri.