PENGARUH FASILITAS KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN KANTOR PERUMDA AIR MINUM TIRTA KELIMUTU KABUPATEN ENDE

Isi Artikel Utama

Anisa Ratna Dila P
Tarsisius Timuneno
Clarce S Maak

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh fasilitas kerja dan motivasi kerja terhadap produktivitas kerja karyawan kantor PERUMDA Air Minum Tirta Kelimutu Kabupaten Ende. Penelitian ini merupakan penelitian asosiatif dengan metode pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan kantor PERUMDA Air Minum Tirta Kelimutu dengan menggunakan Teknik sampel jenuh dengan jumlah sampel sebanyak 40 responden. Adapun hasil dari penelitian ini  adalah ada pengaruh positif antara variabel fasilitas kerja dan motivasi kerja terhadap produktivitas kerja yang hasil regresi diperoleh hasil uji F diperoleh adanya pengaruh secara simultan antara variabel fasilitas kerja dan motivasi kerja yang berpengaruh signifikan terhadap variabel produktivitas kerja karyawan kantor PERUMDA Air Minum Tirta Kelimutu dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05 dan juga diperoleh nilai dari Fhitung 29,077 > Ftabel 2,859. Untuk hasil koefisien determinasi (R2) diperoleh nilai adjusted R2 sebesar 0,590 artinya variabel fasilitas kerja dan motivasi kerja mempunyai kontribusi yang relatif kuat pengaruhnya terhadap variabel produktivitas kerja karyawan sebanyak 59% dan sisanya dipengaruhi oleh variabel – variabel lain yang tidak diteliti.


Kata Kunci : Fasilitas Kerja, Motivasi Kerja, Produktivitas Kerja

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Rincian Artikel

Bagian
Articles

Referensi

Akila, A. (2021). “Pengaruh Fasiltas Lingkungan Kerja dan Semangat Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada CV. Usaha Mandiri ”Mimi” Palembang”. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 18(3), 290.
Aljabar. (2020). Manajemen Sumber Daya Manusia (G. D. Ayu (ed.); 1st ed.). Deppublish (CV. Budi Utama)
Amirullah, dan Hanafi, Rindyah. (2002). Pengantar Manajemen. Graha Ilmu. Yogyakarta
Ardana. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Graha Ilmu. Yogyakarta
Asnawi, M. A. (2019).”Kinerja Karyawan Perseroan Terbatas : Studi Kasus Atas Pengaruh Fasilitas Kerja dan Karakteristik Pekerjaan. CV. Athra Samudra”.
Buchari, A. (2005). Pemasaran Jasa. Alfabeta. Bandung
Busro, M. (2018). Teori-teori Manajemen Sumber Daya Manusia. Prenadamedia Group, 378.
Cushway, Barry. (2002). Human Resoure Management. PT. Elex Media Kumputindo. Jakarta
Djojowirono, Soegeng. (2005). Manajemen Konstruksi. Universitas Gajah Mada. Yogyakarta
Enny, M. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. UBRAHA Manajemen Press.
Ghozali, Imam. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23. Edisi 8. Badan Penerbit UNDIP. Semarang
Gie, T. L. (2005). Filsafat Seni: Sebuah Pengantar. PUBIB. Yogyakarta
Gomes, Cardoso Faustino. (2003). Manajemen Sumber Daya Manusia. CV.Andi Offset. Yogyakarta
Hanaysha, J. (2016). Testing the Effects of Employee Empowerment, Teamwork, and Employee Training on Employee Productivity in Higher Education Sector. International Journal Of Learning & Development, 6(1):165-166
Hasibuan, M. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi revisi (p. 275). PT. Bumi Aksara.
Husein, Umar. (2005). Metode Penelitian Untuk Tesis Dan Bisnis. Grafindo Persada. Jakarta
Husnan, Suad. (2002). Manajemen Personalia. Pustaka Binawan Presindo FE – UGM. Yogyakarta
Ishaya, S. R. (2017). Pengaruh Motivasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Arka Mahesa Pratama Di Jakarta Selatan. Lentera Bisnis, 6(2).
Komariah. (2018). “Pengaruh Fasilitas Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Pegawai di Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Ciamis”. Jurnal Sosial Dan Politik, 5(3), 56-63
Kusnendi, dkk. (2003). Ekonomi Sumber Daya Manusia dan Alam. Pustaka Unibersitas Terbuka. Jakarta
Moenir. (2016). Manajemen Kepegawaian dan Hubungan dalam Perusahaan. Mandar Maju. Bandung
Munandar, A. . (2008). Psikologi Industri dan Organisasi. UI- Press. Jakarta
Qomariah, N. (2020). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori, Aplikasi dan Studi Empiris) (Vol. 15, Issue 2). Pustaka Abadi.
Rivai, Veithzal. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik. Murai Kencana. Jakarta
Siagian, S.P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara. Jakarta
Sinungan. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit STIE YKPN. Yogyakarta
Sulistyani, Ambar Teguh. (2004). Memahami Good Governance Dalam Perspektif Sumber Daya Manusia. Penerbit Gava Media. Yogyakarta
Sutrisno, Edi. (2017). Budaya Organisasi. Prenada Media Group. Jakarta
Syarif, Endang & Saadah, I. (2017). “Pengaruh Fasilitas Kerja Dan Komunikasi Terhadap Produktivitas Kerja Pegawai Pada Kantor Badan Pemberdayaan Masyarakat Dan Keluarga Berencana Kabupaten Tasikmalaya”. Jurnal Ekonomi Perdesaan, 2, 14.
Tsauri, S. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. STAIN Jember Press. Jember
Widyanti, R. (2019). Perilaku Organisasi( Teori Dan Konsep ) Jilid 1 Editor : In Model Model Pembelajaran Tatap Muka.
Winardi. (2002). Motivasi Dan Permotivasian Dalam Manajemen. PT Raja Grafindo Persada. Jakarta