KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN KOSMETIK DI BURSA EFEK INDONESIA
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk megetahui Kinerja keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Kosmetik Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengumpulan data menggunakan dokumentasi. Variabel dalam penelitian ini adalah Curent Ratio, Debt to Equity Ratio, Perputaran Piutang, dan Return On Aset. Jenis penelitian ini bersifat study kasus dengan pendekatan deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini terdiri dari perusahaan kosmetik yang terdaftar di BEI tahun 2016-2022. Metode yang digunakan dalam pemilihan sampel adalah metode porpusive sampling, kemudian berdasarkan kriterian menghasilkan 4 sampel penelitian. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik perbandingan/trend dengan menggunakan metode asumsi. Hasil penelitian kinerja keuangan perusahaan kosmetik yang terdaftar di BEI menunjukan bahwa rasio Curent Ratio, Debt to Equity Ratio, Perputaran Piutang, dan Return On Aset berpengaruh terhadap return saham.
Kata Kunci : Curent Ratio, Debt to Equity Ratio, Perputaran Piutang, Return On Aset dan Retun Saham
Downloads
Article Details
References
Agus Sartono. 2010. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi 4. Yogyakarta: BPF
Akuntansi: Bukti Empiris dari Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Keuangan. 8(1). Hal 1-12.
Arifin, z. (2019). Pengaruh rasio keuangan terhadap kinerja keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei periode 2012-2016. Jurnal analisis manajemen, 5(1), 76-85.
Arista, D., & Astohar, A. (2012). Analisis Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Return Saham. Jurnal Ilmu Manajemen dan Akuntansi Terapan (JIMAT), 3(1).
Dalimunthe, H. (2018). Pengaruh marjin laba bersih, pengembalian atas ekuitas, dan inflasi terhadap harga saham. Jurnal Akuntansi Dan Bisnis: Jurnal Program Studi Akuntansi, 4(2), 62.
Epi, Y. (2017). Pengaruh ukuran perusahaan, struktur kepemilikan manajerial dan manajemen laba terhadap kinerja perusahaan property dan real estate yang terdaftar pada bursa efek indonesia. Owner: Riset Dan Jurnal Akuntansi, 1(1)
Fahmi. Irham. 2011. Analisis Laporan Keuangan. Lampulo: ALFABETA.
Ghozali. Imam. 2012. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. Yogyakarta: Universitas Diponegoro
Harahap, Sofyan Syafira. 2011. Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Edisi Pertama Cetakan ke Sepuluh. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Hartono. (2018). Buku Kosep Analisis Laporan Keuangan dengan Pendekatan Rasio dan SPSS. Yogyakarta: Deepublish.
Jensen, M, C. dan W. H. Meekling. 1978. TeoriofTheFirm: ManagerialBehaviour, AgencyCostandOwnershipStructure. JournalofFinancialEconomies3 (4): 305-360.
Kadim, A., & Sunardi, N. (2019). Pengaruh profitabilitas, ukuran perusahaan terhadap leverage implikasi terhadap nilai perusahaan cosmetics and household yang terdaftar di bursa efek indonesia. Jurnal Sekuritas, 3(1), 22-32.
Kartini, K., Aminuddin, H., & Arif, M . (2022). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham
Kasmir. 2010. Dasar-Dasar Perbankan . Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Kusumawardhani, I. (2012). Pengaruh corporate governance, struktur kepemilikan, dan ukuran perusahaan terhadap manajemen laba. Jurnal Akuntansi dan Sistem Teknologi Informasi, 9(1), 41-54.
Lakoni, I. (2018). Pengaruh Pengumuman Laporan Keuangan Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Go Public Di Bursa Efek Indonesia. Creative Research Management Journal, 1(1), 73-101.
Perusahaan Kosmetik yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia(2015). YUME: Journal of Management, 5(1). 194-204
Priatna, H. (2016). Pengukuran kinerja perusahaan dengan rasio profitabilitas. AKURAT| Jurnal Ilmiah Akuntansi FE UNIBBA, 7(2), 44-53.
Riyanti, S.I. (2015). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Return saham Perusahaan Kosmetik yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (bei) Tahun 2010-2012 (Doctoral dissertation , Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Rudianto. 2013. Akuntansi Manajemen Informasi untuk Pengambilan Keputusan Strategis. Jakarta: Erlangga.
Rudiwantoro, A. (2020). Mengukur Kinerja Keuangan PT. Pegadaian (Persero) Dengan Menggunakan Rasio Keuangan. Moneter-Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 7(2), 205-213.
Saladin, H., & Damayanti, R. (2019). Analisis Rasio Likuiditas Dan Solvabilitas Dalam Menilai Kinerja Keuangan Pada PT. Unilever Indonesia Tbk. Jurnal Media Akuntansi (Mediasi), 1(2), 120-133.
Salim, Joko. 2010. Cara Gampang Bermain Saham. Jakarta: Visimedia
Sambora, Mareta Nurjin, Siti Ragil Handayani dan Sri Mangesti Rahayu. 2014. Pengaruh Leverage dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan (Studi pada Perusahaan Food and Beverages yang Terdaftar di Bei Periode Tahun 2009-2012). Jurnal Administrasi Bisnis. (Vol. 8, No. 1)
Setiawan, A. (2016). Pengaruh corporate governance terhadap kinerja keuangan perusahaan. Jurnal Sikap, 1(1), 1-8.
Sopian, M. I., Sunarya, E., & Komariah, K. (2019). Analisis Kemampuan Rasio Likuiditas dan Profitabilitas dalam Mengukur Financial Distress. COSTING: Journal of Economic, Business and Accounting, 3(1), 145-152.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta. CV
Susetyo, D. P., & Ramdani, S. H. (2020). Pengaruh good corporate governance terhadap kinerja keuangan perusahaan pada pt. Bank mandiri persero tbk: Akuntansi Keuangan. Ekonomedia, 9(01), 38-51.
Taswan. 2010. Manajemen Perbankan Konsep, Teknik, dan Aplikasi, edisi 2. Yogyakarta. UPP STIM YKPN
Wahyudi, W., & Suriyanti, S. (2020). Dampak Kinerja Keuangan Terhadap Return Saham Perusahaan Kosmetik yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Invoice: Jurnal Ilmu Akuntansi, 2(2), 01-03.
Wibisono, Dermawan. 2011. Manajemen Kinerja Perusahaan. Jakarta:Erlangga
Wibowo, H. A., & Pujiati, D. (2011). Analisis rasio keuangan dalam memprediksi perubahan laba pada perusahaan real estate dan property di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Singapura (SGX). The Indonesian Accounting Review, 1(2), 155-178
Yaningwati, F. (2015). Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan (Perbandingan Penggunaan Analisis Rasio Keuangan dan Du Pont System) (Studi pada PT. Unilever Indonesia, Tbk dan Anak Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2007-2013). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB), 25(2).