PENGARUH PELATIHAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA HOTEL SYLVIA KUPANG

Main Article Content

Stefani Petronela Welkis
Tarsisius Timuneno
Clarce S Maak
Rolland E Fanggidae

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pelatihan terhadap kepuasan kerja karyawan Hotel Sylvia Kupang. Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian asosiatif dan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan kuisioner sebagai pengumpul data. Pengambilan sampel menggunakan teknik simple random sampling mendapatkan 43 responden dari keseluruhan populasi. Data primer diperoleh dengan kuisioner yang diisi langsung oleh responden. Capaian variabel pelatihan dan kepuasan kerja berada pada kategori penilaian tinggi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelatihan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan Hotel Sylvia Kupang, yang diperkuat oleh hasil analisis determinasi yang menunjukkan bahwa kemampuan variabel pelatihan dalam menerangkan variabel kepuasan kerja relatif kuat.


Kata Kunci : Pelatihan, Kepuasan Kerja Karyawan

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Welkis, S., Timuneno, T., Maak, C., & Fanggidae, R. (2024). PENGARUH PELATIHAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA HOTEL SYLVIA KUPANG. GLORY Jurnal Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 5(5), 1141-1148. https://doi.org/10.35508/glory.v5i5.16156
Section
Articles

References

Charles Dw Simaremare dan H.B. Isyandi, (2015). Pengaruh Pelatihan, Lingkungan Kerja Fisik dan Kepemimpinan terhadap Kepuasan Kerja dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan pada PT. Federal International Finance Wilayah Riau, Jurnal Tepak Manajemen Bisnis, Vol. VII No. 3 September 2015.
Hasibuan , Malayu S.P, 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi. Bumi Aksara. Jakarta.
Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori dan Praktik). Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Mangkunegara, A. P. (1993). Sumber Daya Manusia. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Mangkunegara, A. A. P. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia (Bandung). Remaja Rosdakarya
Muhaimin. (2004). Hubungan Antara Kepuasan Kerja Dengan Disiplin Kerja Karyawan Operator Shawing Computer Bagian Produksi Pada PT Primarindo Asia Infrastruktur Tbk Di Bandung. Jurnal Psikologi Vol 1 No 1.
Ratag, Pingkan Elisabeth Vonny.(2016). Pengaruh Pelatihan, Fasilitas Kerja dan Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT United Tractors Cabang Manado. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, Vol. 16 No.03 Tahun 2016.
Rivai, V., & Sagala, E. J. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Rivai, Veithzal. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan Dari Teori ke Praktik. Jakarta: Rajawali Press.
Robbins, Stephen P., (2015). Perilaku Organisasi. Jakarta: Salemba 4.
Syahputra, I., & Jufrizen, J. (2019). Pengaruh Diklat, Promosi, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 2(1), 104–116. https://doi.org/10.30596/maneggio.v2i1.3364
Sinambela, L. (2012). Kepuasan kerja. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Sutrisno, E. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Pranada Media.
Usman, H. (2011). Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara
Wibowo. (2013). Manajemen Kinerja. Jakarta: Rajawali Pers.
Widodo, E. S. (2015). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.