STRATEGI PENGEMBANGAN UMKM BERBASIS EKONOMI KREATIF DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN (STUDI KASUS CV DAPUR KELOR KELURAHAN OESAPA KECAMATAN KELAPA LIMA KOTA KUPANG)
Main Article Content
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dan mengidentifikasi masalah yang dihadapi dan menyusun strategi dalam pengembangan Usaha Mikro Kecil dan menengah (UMKM) CV Dapur Kelor yang ada di Kelurahan Oesapa Kecamatan Kelapa Lima Kota Kupang, seabagai salah satu UMKM yang meningkatkan pendapatannya. Metode penelitian ini menggunakan metode mix method melalui observasi, wawancara,dan dokumentasi disajikan dalam bentuk data, kemudian analisis menggunakan metode matriks SWOT untuk mengetahui kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman. Informan yang dijadikan sumber data terdiri dari pemilik usaha UMKM CV Dapur Kelor. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat permasalahan pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) seperti; kurangnya tenaga kerja yang terampil dan berpengalaman, persaingan dengan produk impor, tantangan daya saing dan pasar yang terbatas. Sehingga pengembangan UMKM CV Dapur Kelor belum bisa terlaksana dengan baik. Sedangkan strategi yang tepat yang dapat dilakukan dalam pengembangan UMKM CV Dapur Kelor adalah menggunakan strategi SO ini adalah situasi yang paling menguntungkan karena pemilik usaha memiliki kekuatan dan peluang.
Kata Kunci : Strategi, Pengembangan, UMKM, SWOT
Downloads
Article Details
References
Alexandro, R., Uda, T., & Pane, L. L. (2020). Analisis Pengembangan Ekonomi Kreatif Kuliner Khas Suku Dayak Kalimantan Tengah. Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial.
Amari, (2023) Analisis Pendapatan Pedagang Sayur Di Pasar Bolu Kecamatan Tallunglipu Kabupaten Toraja Utara
Anggraeni, C. D. (2019). Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (Umkm) Melalui Inovasi Produk. Journal of Chemical Information and Modeling.
Anggraeni, (2019) Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (Umkm) Melalui Inovasi Produk
Artaman, D. M. A., Yuliarmi, M. N., & Djayastra, i ketut. (2016). Analisis Faktor- Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang Pasar Seni Sukawati Gianyar. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana.
Azizah, S. N. (2017). Pengembangan Ekonomi Kreatif Berbasis Kearifan Lokal Pandanus Handicraft dalam Menghadapi Pasar Modern Perspektif Ekonomi Syariah (Study Case di Pandanus Nusa Sambisari Yogyakarta). APLIKASIA: Jurnal Aplikasi Ilmu-Ilmu Agama.
Bakhri, S., Aziz, A., & Khulsum, U. (2019). Analisis SWOT Untuk Strategi Pengembangan Home Industry Kue Gapit Sampurna Jaya Kabupaten Cirebon. Dimasejati: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat.
Basri, H., Nurdin, N., Fahmi, A., & Albetris, A. (2022). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Masyarakat di Sekitar Kawasan Kurma Indonesia. Ekonomis: Journal of Economics and Business.
Cresswell. (2010). Research Design: pendekatan kualitatif, kuantitatif, dan mixed. Yogyakarta: PT Pustaka Belajar.
Dapur Kelor, https://smesta.kemenkopukm.go.id/ukm/dapur- kelor-cv
Diswandi. (2023). Strategi Pengembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)di Indonesia
Fatma, R. (2019). Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm) Berbasis Ekonomi Kreatif Dalam Meningkatkan Pendapatan Ekonomi Masyarakat (Study Kasus: Tahu 151 A Kelurahan Abian Tubuh Kota Mataram).
Fadhilah, (2019) Pengembangan Ekonomi Kreatif Berbasis Industri Rumahan.
Ghufron, M. I., & Rahmatullah, M. (2019). Peran ekonomi kreatif sebagai solusi mengatasi pengangguran. Jurnal Ilmiah Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Metro.
Hasanah, N. (2018). Analisis Faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan usaha mikro kecil dan menengah sektor perdagangan.
Hendrawan, Y. F. (2022). Analisis Kontribusi Subsektor Industri Kreatif Terhadap Produk Domestik Bruto (Pdb) Di Tulungagung. Al Iqtishadiyah Jurnal Ekonomi Syariah Dan Hukum Ekonomi Syariah.
Ika, N. (2019). Peran BMT Amanah Syariah Dalam Memberdayakan Usaha Mikro Kecil Menengah UMKM Di Kecamatan Percut Sei Tuan. Pengembangan Masyarakat Islam.
Imamah, N., & Saharani, F. D. (2023). Strategi Pengembangan Usaha Kecil Menengah Berbasis Ekonomi Kreatif Olahan Kelor “ Nya ’ Oemi ” dalam Meningkatkan Pendapatan Masyarakat.
Izzati & Amaliyah, (2020) Analisis Pemetaan Industri Kreatif Sektor Kerajinan Sebagai Strategi Pengembangan Ekonomi Kabupaten Pemalang
Jefri, U., & Ibrohim, I. (2021). Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Berbasis Ekonomi Kreatif di Kecamatan Puloampel Kabupaten Serang Banten. Jurnal Manajemen STIE Muhammadiyah Palopo.
Kamaluddin, I. (2020). Analisis Swot Untuk Merumuskan Strategi Bersaing Pada Pt.Menara Angkasa Semesta Cabang Sentani. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 1(4),
342–354. https://doi.org/10.31933/jimt.v1i4.183
Khairul Muna, Khairatun Hisan, & Fahriansah. (2021). Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Keberhasilan Usaha Mikro Kecil Menengah Berbasis Ekonomi Kreatif Di Kota Langsa. JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa.
Lamazi, L., Simangunsong, R., Aulia, R., Paramita Hapsari, P., Hakim, A., Soeaidy, S., & Halim, A. (2020). Pengaruh Pertumbuhan Usaha Kecil Menengah (UKM) terhadap Pertumbuhan Ekonomi Daerah (Studi di Pemerintah Kota Batu). Jurnal Ilmiah Ekonomi Pembangunan.
Lestari, I., Astuti, M., & Ridwan, H. (2019). Pengaruh Inovasi Dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap Keunggulan Bersaing Umkm Kuliner. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT.
Listiyaningrum, A., Rustiana, A., & Saeroji, A. (2020). Strategi Pengembangan Batik Berbasis Ekonomi Kreatif Kampung Batik Kauman Pekalongan. Business and Accounting Education Journal.
Maulana, A. (2018). Analisis Pendapatan dan Beban Operasional dalam Meningkatkan Laba Operasional pada PT. Kharisma Pemasaran Bersama Nusantara (PT KPB Nusantara). Jurnal Akuntansi.
Mufid, A. K., & Rosyidah, N. (2022). Luwung Kec Sidoarjo Kab Sidoarjo ( Studi Kasus Home Industri Kerupuk Puli Desa Luwung Sidoarjo ).
Mukhtar, N. A. (2021). Strategi Pengembangan Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah Berbasis Ekonomi Kreatif Bidang Kuliner Di Kota Palopo.
Mutmainah, N. (2020). Peran Perempuan dalam Pengembangan Ekonomi kreatif Melalui Kegiatan UMKM di Kabupaten Bantul. WEDANA: Jurnal Kajian Pemerintahan, Politik Dan Birokrasi.
Nofriyandi, & Epriadi, D. (2020). Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah Berbasis Ekonomi Kreatif di Kota Batam. SCIENTIA JOURNAL:Jurnal Ilmiah Mahasiswa.
Polnaya, G. A. (2015). Saing Pada Ukm Ekonomi Kreatif Batik Bakaran Di Pati , Jawa Tengah. 85. http://eprints.undip.ac.id/46376/
Prastiwi, I. L. R., Soenarjanto, B., & Susiantoro, A. (2022). Strategi Pengembangan UMKM Desa Pekarungan Berbasis Analisis SWOT.
Rangkuti, 2014:19. (n.d.). Penggunaan Analisis SWOT dalam Menentukan Strategi Bersaing dalam Usaha Angkutan Barang pada CV Putera Sarana Utama.
Setyanto, A. R., Samodra, B. R., & Pratama, Y. P. (2015). Kajian Strategi Pemberdayaan UMKM Dalam Menghadapi Perdagangan Bebas Kawasan ASEAN (Studi Kasus Kampung Batik Laweyan).
Sinambela, Y., Darnianti, & Panjaitan, N. (2018). Analisis Startegi Pemasaran
CV KArunia Makmur Persada (KMP) Dengan Metode SWOT. Jurnal Juitech, 2(2), 56–66.
Soegihartono, S. (2020). Penelitian Keberlangsungan Usaha Ardani Indonesia Sebagai Umkm Berbasis Industri Kreatif.
Suardhika, I. N. (2021). Model strategi bersaing berbasis sumberdaya bagi usaha kecil dan menengah.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif & Kualitatis R&D. Bandung: Alfabeta.
Sulistyorini, S., & Slahanti, M. (2021). Pengembangan Usaha Pada UMKM Di Era New Normal Pandemi COVID-19 (Studi Kasus Pada UMKM Bolen Lumer Yulia di Demak).
Syamsir (2018) Analisis Pendapatan Usaha tani Kentang di DesaBonto Karaeng Kecamatan Sinoa Kabupaten Bantaeng. Universitas Muhammadiyah Makassar.
T, Subadi. (2015). Metode Penelitian Kualitatif.
Toyib, J. S., Wuriasih, A., & Suruan, T. M. (2018). Strategi Pengembangan Usaha Kecil Dan Menengah Di Kabupaten Manokwari. Jmm Unram - Master of Management Journal.
Yelvita, F. S. (2022). Strategi Pengembangan Umkm Berbasis Ekonomi Kreatif Dalam Meningkatkan Pendapatan Ekonomi Masyarakat Dalam Perspektif Ekonomi Islam
Yustikawati, R. (2018). Penerapan Analisis SWOT Untuk Menentukan Strategi Bisnis Dalam Upaya Mengatasi Permasalahan Akibat Covid-19