Aktivitas Ekstrak Etanol Daun Sterculia comosa Wallich terhadap Pertumbuhan Klebsiella pneumonia dan Streptococcus viridans

  • Nikmah Nikmah(1*)
    Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Nusa cendana
  • Moses K. Tokan(2)
    Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Nusa cendana
  • Angela G. Lika(3)
    Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Nusa cendana
  • Yusnaini Yusnaini(4)
    Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Nusa cendana
  • Andam S. Ardan(5)
    Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Nusa cendana
  • Mbing Imakulata(6)
    Program Studi Pendidikan Biologi FKIP Universitas Nusa cendana
  • Abdul Majid(7)
    Program Studi Keperawatan Fakultas Kesehatan Universitas Citra Bangsa
  • (*) Corresponding Author
Keywords: Activity, extract, leaf, Sterculia comosa Wallich

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aktivitas dari ekstrak daun Sterculia comosa Wallich terhadap pertumbuhan bakteri Klebsiella pneumonia  dan Streptococcus viridans. Ekstraksi dilakukan dengan metode maserasi. Pengujian antibakteri dengan menggunakan metode dilusi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak daun Sterculia comosa Wallich berpengaruh sangat nyata terhadap pertumbuhan bakteri Klebsiella pneumonia dan Streptococcus viridans. Konsentrasi ekstrak daun Sterculia comosa Wallich yang berpengaruh dalam menghambat pertumbuhan bakteri Klebsiella pneumonia adalah pada konsentrasi 200 mg/ml dengan rata-rata jumlah koloni bakteri yang hidup 163 CFU dan konsentrasi tertinggi 1600 mg/ml dengan rata-rata jumlah koloni yang hidup sebanyak 75 CFU, sedangkan pertumbuhan bakteri Streptococcus viridans terhambat pada konsentrasi minimal 200 mg/ml dengan rata-rata jumlah koloni bakteri 147 CFU dan konsentrasi tertinggi pada 1600 mg/mL dengan rata-rata jumlah koloni yang hidup sebanyak 63,67 CFU. Sementara konsentrasi yang dapat membunuh bakteri dalam penelitian ini belum ditemukan untuk kedua bakteri tersebut. Hasil penelitian ini berimplikasi pada pengembangan penelitian dan memperkaya temuan pada tumbuhan berpotensi obat.

Downloads

Download data is not yet available.

PlumX Metrics

Published
2022-11-30
How to Cite
Nikmah, N., Tokan, M., Lika, A., Yusnaini, Y., Ardan, A., Imakulata, M., & Majid, A. (2022). Aktivitas Ekstrak Etanol Daun Sterculia comosa Wallich terhadap Pertumbuhan Klebsiella pneumonia dan Streptococcus viridans. Jurnal Beta Kimia, 2(2), 1-8. https://doi.org/10.35508/jbk.v2i2.9183

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.